Mendaftar Blog di Yahoo dan Bing

 

Logo Yahoo dan Bing
Logo Yahoo dan Bing
Kebanyakan dari kita tidak mengandalkan hanya pada search engine Google saja namun juga dengan Yahoo dan Bing serta MSN namun karena ketiga search engine ini merupakan satu keluarga jadi memudahkan kita dalam mendaftar URL blog kita ke search engine ketiganya.

Dengan hal ini akan sedikit memudahkan kita dalam optimalisasi On Page. Berikut adalah langkah-langkahnya:
  • Kunjungi http://www.bing.com/toolbox/webmaster/
  • Jika kalian tidak memiliki akun bing maka anda buat Sign Up namun jika telah memiliki anda cukup melakukan Sign In.
  • Setelah anda melakukan Sign In maka anda akan diarahkan ke tempat untuk memasukkan URL anda seperti gambar dibawah ini
Masukkan Data
Masukkan Data
  • Setelah itu masukkan data diatas sesuai yang anda inginkan.
  • Untuk memasukkan URL Blog anda maka anda klik Add Site pada Layar berikutnya seperti gambar dibawah ini
Add Site
Add Site
  • Setelah itu anda akan diminta untuk memasukkan URL Blog pada layar akan keluar.
  • Setelah anda memasukkan URL Blog maka anda akan diminta untuk melakukan Verifikasi. Saya sarankan anda menggunakan verifikasi dengan menggunakan Meta Tag yang diberikan seperti pada contoh gambar dibawah ini.
Meta Tag Bing
Meta Tag Bing
  • Letakkan kode Meta Tag tersebut pada template sobat tepatnya setelah tag <head>. Setelah itu anda simpan template anda klik verify
  • Mungkin akan butuh waktu kurang lebih 1 bulan agar blog anda terindeks dalam ketiga search engine diatas.
Mendaftar Blog di Yahoo dan Bing 4.5 5 Fuadditiya Imaspadi Muharam Logo Yahoo dan Bing Kebanyakan dari kita tidak mengandalkan hanya pada search engine Google saja namun juga dengan Yahoo dan Bing serta M...

Share Artikel Ini : Facebook Google+