Membuat Widget Artikel Terbaru Tanpa Gambar

 

Membuat Widget Artikel Terbaru Tanpa Gambar » Fuad Compi Net berbagi informasi yang didukung oleh Masfim dot Com. Memanjakan seorang pengunjung blog adalah sebuah keharusan yang dimiliki oleh seorang penulis di blog entah mereka menggunakan blogger ataupun wordpress. Tahukah kamu dengan memanjakan pengunjung blog kamu maka secara tidak langsung membuat mereka nyaman untuk bisa kembali dan membaca artikel-artikel yang tersedia di dalam blog kamu.

Hal dasar yang bisa kamu lakukan dalam hal ini adalah dengan membuat sebuah widget yang berisikan beberapa judul artikel yang masih baru dan fresh untuk pengunjung membacanya. Nah kali ini saya berikan script untuk bisa langsung kamu gunakan. Berikut adalah scriptnya :



Keterangan :
  1. Cari var numposts = 9; dan ganti angka sembilan (9) sesuai dengan jumlah judul artikel yang ingin ditampilkan
  2. Cari http://www.masfim.com/ dan ganti sesuai dengan alamat blog kamu.
Membuat Widget Artikel Terbaru Tanpa Gambar 4.5 5 Fuadditiya Imaspadi Muharam Membuat Widget Artikel Terbaru Tanpa Gambar » Fuad Compi Net berbagi informasi yang didukung oleh Masfim dot Com . Memanjakan seorang peng...

Share Artikel Ini : Facebook Google+